Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Daun Pohon Randu Bisa Atasi Rambut Rontok lho, Nih Cara Penggunaanya

Cacatrik.com - Banyak orang sepele merawat rambut, Padahal rambut merupakan mahkota yang paling indah bagi setiap manusia, apalagi untuk wanita. Terkadang sebagian orang beranggapan rambut sebagai hal yang sangat penting, karena disamping dapat meberikan kesan anggun dan dapat mempercantik wanita.

Rambut juga dapat dijadikan model untuk bergaya bagi setiap orang. walaupun hingga saat ini banyak sekali produk-produk perawatan khusus rambut yang dianggap dapat mengatasi berbagai masalah rambut rontok, dan bercabang seperti shampo yang memiliki berbagai merk, anda juga harus berhati-hati jagan sampai anda kecewa akan hasil yang kurang baik.

Untuk mengatasi masalah tersebut, ternyata masih banyak orang memilih cara yang sangat tradisional sekali yakni menggunakan bahan alami buatan sendiri yang sangat aman.

Pada hakikatnya walaupun masih bayak sekali yang menggunakan bahan alami ternyata hasilnya cukup ampuh dalam menjawab permasalahan rambut anda dan tentunya tidak memberikan efek samping yang akan membahayakan kesehatan rambut.

Perlu anda ketahui bahwa rambut yang rontok merupakan hal yang sangat wajar saja. Setidaknya rambut anda akan mengalami kerontokan setiap saat, akan tetapi semua itu akan percuamh jika tidak segera di atasi.

 Nah, disini kami akan berikan tips secara alami membuat rambut anda lebat, hitam dan indah.
Berikut bebera hal yang perlu kamu persiapkan:

1. Petik puncuk daun randu yang masih segat, lalu cuci bersih.

2. Sediakan handuk, usahakan berwarna gelap.

3. Sediakan sediakan air secukupnya.

4. Baskom sedang /tidak terlalu besar.

Cara menggunakan:
1. Setiap daun muda randu kamu potong-potong.

2.  kemudian campurakan air secukupnya dan remas hingga zat hijau daunnya keluar, ambil airnya lalu sisihkan kedalam baskom/ember.

3. Keramas rambut anda menggunakan air perasan tersebut selama 15 menit, Lalu bilas dengan air bersih dan keringkan dengan handuk.

4. Lakukan rutin setiap pagi dan sore, anda akan melihat perubahan rambut anda yang sehat, kuat, dan tidak mudah rontok.

Jika ingin hasil yang maksimal terus lakukan secara rutin, ingat rambut adalah mahkota setiap orang. Jangan sampai anda kehilangan penampilan hanya karena rambut anda tidak sehat. Untuk itu, rawat dan jaga serta lakukan tips tradisional diatas. Semoga bermanfaat ya..